Home » , » Sifat Fisika dan Kimia Alkuna

Sifat Fisika dan Kimia Alkuna

Written By Anonim on Kamis, 28 Februari 2013 | 16.00

Wujud Alkuna

Tiga alkuna dengan rantai anggota terpendek (etuna, propuna, dan butuna) merupakan gas tak berwarna dan tak berbau. Adanya pengotor berupa gas fosgen (ClCOCl), etuna (asetilena) berbau seperti bawang putih. Delapan anggota selanjutnya berwujud cair, dan jika rantai semakin panjang maka wujud alkuna adalah padatan pada tekanan dan temperatur standar. Semua alkuna mempunyai massa jenis lebih kecil daripada air.

Kelarutan Alkuna

Alkuna tidak larut dalam air, namun cukup larut dalam pelarut organik seperti benzena, eter, dan karbon tetraklorida.

Titik Leleh dan Titik Didih Alkuna

Titik leleh dan titik didih alkuna semakin meningkat seiring dengan kenaikan massa molekul. Selain itu, titik leleh dan titik didih alkuna dipengaruhi oleh percabangan, seperti halnya alkana dan alkena. Contoh titik leleh alkuna adalah:


SenyawaTitik Leleh (ÂșC)
etuna-83
propuna-27
1-butuna8
2-butuna29
1-pentuna48
2-pentuna55
Bagikan ke Temanmu :
 
Support : Vendido Mart Copyright © 2014. KIMIA SATU - All Rights Reserved
Develop by SAHRUDIN Group of Krakatau Visual
Privacy Policy KIMIA SATU